Biznet milik PT apa?
Biznet (PT. Supra Primatama Nusantara)
Bagaimana cara berlangganan Biznet?
Alur Registrasi
- Wilayah Cakupan. Pastikan alamat dan lokasi rumah Kamu berada di wilayah cakupan kami.
- Registrasi. Lakukan registrasi di website Biznet Home.
- Notifikasi Email. Kami akan mengirimkan notifikasi ketersediaan layanan untuk rumah/apartemen Kamu, bersama dengan tautan ke halaman pembayaran.
- Instalasi.
Apa kegunaan Biznet?
Biznet merupakan perusahaan infrastruktur digital terintegrasi di Indonesia yang menyediakan layanan Internet, Data Center, Cloud Computing dan IPTV. Kami memiliki komitmen untuk membangun infrastruktur modern dengan tujuan mengurangi kesenjangan digital Indonesia dengan negara berkembang lainnya.
Berapa jumlah kota yang telah dijangkau Biznet selama 20 tahun?
Di usia 20 tahun ini, Biznet memiliki sejumlah pencapaian. Antara lain cakupan area layanan mencapai lebih dari 110 kota di Indonesia dan lebih dari 45.000 km kabel fiber optic (FO) yang tersebar di Pulau Jawa, Bali, Sumatera, Batam, Kalimantan, serta Sulawesi.
Siapakah pemilik Biznet?
Adi KusmaBiznet Networks / Pendiri
PT Supra Primatama Nusantara bergerak dibidang apa?
Merupakan perusahaan infrastruktur digital terintegrasi di Indonesia, menyediakan layanan Internet, Data Center, Cloud Computing dan IPTV.
Berapa biaya pasang Biznet?
Pelanggan Biznet Home Internet dan Biznet Home Combo IPTV akan dikenakan biaya instalasi sebesar Rp 750.000,-. Pelanggan Biznet Home Internet akan dikenakan biaya perangkat Wi-Fi Fiber Modem sebesar Rp 900.000,-.
Berapa harga WiFi Biznet per bulan?
BIZNET HOME INTERNET 1C (Standard) seharga Rp 375.000 per bulan dengan kecepatan hingga 85 Mbps. Baik digunakan untuk 1-10 komputer atau gadget. BIZNET HOME INTERNET 2C (popular) seharga Rp 575.000 per bulan dengan kecepatan hingga 175 Mbps. Baik digunakan untuk 21-40 komputer atau gadget.
Biznet sebulan berapa?
Berikut ini daftar harga paket Biznet Home Combo IPTV: Biznet Home Combo 1B IPTV Basic, 51 Channel (up to 75 Mbps) = Rp 450.000 per bulan. Biznet Home Combo 1B IPTV Plus, 67 Channel (up to 75 Mbps) = Rp 550.000 per bulan. Biznet Home Combo 2B IPTV Basic, 51 Channel (up to 150 Mbps) = Rp 625.000 per bulan.
Berapa harga Biznet per bulan?
Kapan Biznet berdiri?
2000Biznet Networks / Didirikan
Siapa Adi Kusuma?
Adi adalah pendiri sekaligus Presiden Direktur Biznet, perusahaan ternama yang menyediakan layanan kabel fiber optik di Indonesia. Adi merupakan sosok entrepreneur sukses yang gigih membangun usahanya dari nol.